• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Simpangan Rata-rata

Video solusi : Diketahui data 20,19,17,16,20,19,16,17. Simpangan rata-rata data tersebut adalah....

Teks video

jika menemukan soal seperti ini maka konsep penyelesaiannya adalah menggunakan statistika data tunggal gimana kita Urutkan datanya terlebih dahulu dari yang terkecil 16 16 17 17 19 19 dan 20 20 total datanya adalah 8 kemudian ditanya simpangan rata-rata untuk mencari simpangan rata-rata kita cari terlebih dahulu X bar rumusnya adalah hikmah fiksiterus hikmah Evi berarti kita tinggal kalikan 2 x 16 karena Datanya ada 2 kemudian 2 * 17 ditambah 2 x 19 x 19 Y 2 + 2 x 20 per kotak frekuensinya adalah 8 jadi kita hitung 32 + 34 + 38 + 40 per 8 hasilnya adalah 144 V8 itu 18 jadi kita dapat ekspornya 18 kemudian yang ditanya adalah simpangan rata-rata kita misalkan di sini ada SR rumusnya adalah hikmah dari mutlak X min x bar hikmah dari f jadi kita hitung dulu yang atasnya X yang pertama dan 16 berarti 2 dikali 16 Min 18 X + 18 ditambah dengan data 17 nya ada 2 berarti 2 dikali 17 Min 18 juga + 2 kali 19 Min 18 + 2 * 20 - 18 mutlak dibagi dengan total frekuensi yaitu 82 dikali mutlak min 2 ditambah dengan 2 dikali mutlak min 1 ditambah 2 x + 1 ditambah 2 x mutlak 2 per 8 kita hitung berarti 2 x mutlak 2 mutlak min 2 adalah 2 berarti 2 x 24 ditambah dengan 2 x mutlak min 1 berarti mutlak min 1 adalah 1 jadi 2 x 12 ditambah dengan 2 * 1 berarti 2 + 2 * 24 per 8 hasilnya adalah 12 per 8 12 per 8 itu adalah 1,5 jadi simpangan rata-rata dari data tersebut adalah 1,5 sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing