• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Rata-Rata

Video solusi : Nilai matematika 7 orang siswa, setelah diurutkan adalah sebagai berikut: a, b, c, 7, d, d, 9. Jika rata-rata semua siswa 7 dan rata-rata 3 nilai terendah 17/3, maka rata-rata 3 nilai terbaik adalah....

Teks video

Halo keren di sini kita punya soal nilai matematika 7 orang siswa maka N itu banyaknya data ini = 7 setelah diurut adalah sebagai berikut yaitu a b c 7 d d 9. Jika rata-rata semua 7 jika rata-rata semua siswa 7, maka X bar ini = 7 dan rata-rata 3 nilai terendah ini 17 per 35 nilai terendah ini kan sudah diurutkan ya dari yang terkecil hingga yang terbesar maka 3 nilai terendah adalah a b c kita sebut sebagai X bar Kak yaitu rata-rata terendah ini = 17 per 3 yang ditanya adalah maka rata-rata 3terbaik di mana 3 nilai terbaik ini dd9 kita misalkan sebagai X bar B ini berapa ya Di mana kita tahu rata-rata yaitu X bar rumusnya adalah jumlah data dibagi dengan banyak Data maka dari sini untuk yang pertama untuk rata-rata 7 ini kan banyaknya data tuju maka 7 ini sama dengan untuk jumlah data maka a + b + c + 7 + d + d + 9 dibagi dengan banyak data yaitu 77 pindah ruas menjadi perkalian maka kita peroleh 49 ini = a + b + c + 2 b + 16 a + 16 B ruas menjadiini bisa kita tulis yaitu a + b + c + 2D ini = 49 MIN 16 kita peroleh a + b + c + 2j ini = 33 Kemudian untuk rata-rata 3 nilai terendah ini kan bisa kita tulis rata-ratanya 17/3 ini = a + b + c kemudian dibagi dengan banyak Data itu 3 karena rata-rata 3 nilai terendah kemudian 3 pindah ruas menjadi perkalian maka kita peroleh untuk 17 per 3 dikali dengan tiga ini = a + b + c maka 3 ini kan bisa kita coret maka nilai dari A + B + C = 17dari sini kita peroleh untuk a + b + c ini kan 1717 pindah ruas menjadi pengurangan ya maka ini kita peroleh ya yaitu 2j ini sama dengan 33 - 17 kita peroleh 2j ini = 16 sehingga dari sini kita peroleh untuk rata-rata dari 3 nilai terbaik yaitu X bar B ini sama dengan jumlah data nya adalah 2 J + 9 / banyak Data ini 3 ya karena rata-rata 3 nilai terbaik maka kita peroleh = 2 D ini kan = 16 maka 69 / 3 maka kita peroleh untuk X bar B ini = 25 per 3 sehingga untuk rata-rata3 nilai terbaik adalah 25 per 3 jawaban yang tepat adalah opsi B demikian Sampai berjumpa kembali di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing