• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • ARITMETIKA SOSIAL (APLIKASI ALJABAR)
  • Harga Pembelian, Harga Penjualan, Untung, dan Rugi

Video solusi : Puji akan berangkat dari Palembang ke Amerika untuk melanjutkan kuliahnya, sejak kemarin dia mempersiapkan diri untuk menukar uang sebesar Rp10.000.000 ke dalam Dolar Amerika (USD). Nilai tukar rupiah 1 USD=Rp 9.000,00. 3 bulan kemudian Puji kembali ke Indonesia untuk liburan, nilai tukar sedang naik 0,3 %. Jika Puji menerima uang Rp 1.354.050,00 dari hasil menukar uangnya maka berapakah uang yang di pakai Puji selama di Amerika?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing