Video solusi : Ada dua drum di sebuah toko. Drum pertama memiliki diameter 56 cm dengan tinggi 70 cm . Drum ini berisi penuh minyak tanah. Adapun drum kedua memiliki diameter 42 cm dengan tinggi 63 cm . Drum ini dalam keadaan kosong. Sebagian minyak dalam drum pertama akan dipindahkan ke dalam drum kedua. Hitunglah sisa minyak tanah dalam drum pertama setelah drum kedua terisi penuh?