• Fisika
  • Gelombang Mekanik Kelas 11 SMA
  • Gelombang Berjalan dan Gelombang Stasioner
  • Besar-Besaran Fisis

Video solusi : Pada percobaan Melde cepat rambat gelombang adalah 12 m / s ketika massa beban yang digantung 400 ~g dan panjang dawai 50 cm . Tentukan cepat rambat gelombang pada dawai jika massa beban yang digantung 200 ~g dan panjang dawai diperbesar menjadi 100 cm !

Teks video

Halo keren pada saat ini kita diberikan sebuah percobaan melde dengan cepat rambat gelombang 12 meter per sekon lalu kita diberikan beberapa informasi lain dan kita ditunjukkan apabila kita mengubah massa dan panjang dawai, maka berapakah cepat rambat gelombang yang baru oke pada saat ini kita perlu menuliskan dulu informasi yang diberikan dari soal pertama cepat rambat yang awal adalah 12 meter per sekon lalu massa dari beban adalah 400 gram atau 0,4 kg selanjutnya panjang dawai nya adalah 50 cm atau 0,5 M selanjutnya massa beban telah diganti adalah 200 gram atau 0,2 kg dan panjang dawai setelah diganti adalah 100 cm √ 1 m dan Berapakah kecepatan cepat rambat gelombang air dan di sini kita bisa menggunakan rumus dari hukum? itu cepat rambat gelombang = akar dari gaya atau tegangan dibagi dengan Mio dan Mio ini adalah massa persatuan panjang selanjutnya untuk tegangan atau ini kita Ubah menjadi masa bebannya dikalikan percepatan gravitasi sementara untuk Mio adalah massa dari senar dibagi dengan panjang tapi karena ini 1 KL nya naik atau panjangnya menjadi atas selanjutnya kita tinggal membandingkan saja Berarti vaksin dibagi P nah ini kita masukkan saja untuk MB yang kedua lalu percepatan gravitasi tetap untuk panjang tali itu berupa aksen 0 dikalikan 1 m dan untuk yang massa dari senar juga tetap begitu pula untuk bawah ini yang biasa awal ini adalah MB dikali 3 dikali 0 dikali dengan 1 M Nah karena untuk percepatan gravitasi dengan massa dari senar itu sama bisa nggak kita dapatkan bentuk seperti ini yaitu akar m b aksen X aksen dibagi dengan MB dikali l atau kita masukkan vaksin / 12 = akar m b aksen adalah 0,2 l aksen adalah 1 dibagi dengan mb-nya 0,4 dan 0,5 dari sini kita dapatkan P aksen adalah 12 √ 1 atau 12 meter per sekon sini bisa kita simpulkan teman-teman apabila pada kondisi kedua yaitu massa beban yang digantung diubah menjadi 200 G dan panjang dawai diperbesar menjadi 1 cm, maka cepat rambat gelombangnya adalah 12 m per sekon agar tetap dengan cepat rambat gelombang sampai jumpa di saat selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing