• Fisika
  • Elektromagnetik Kelas 12 SMA
  • Medan Magnet
  • Gaya Magnetik

Video solusi : Dua kawat sejajar lurus panjang berjarak 20 cm satu sama lain. Kedua kawat dialiri arus masing-masing I1=10 A dan I2=20 A dengan arah berlawanan. Tentukan arah dan besar gaya Lorentz yang dialami kawat I2 sepanjang 50 cm !

Teks video

Hai coffee Friends diketahui pada soal dua kawat sejajar lurus panjang berjarak 20 cm satu sama lain atau a = 20 cm atau = 0,2 m kemudian kedua kawat dialiri arus masing-masing yaitu I1 = 10 A dan I2 = 20 a dengan arah yang berlawanan kemudian diketahui juga bahwa kawat I2 memiliki panjang 50 cm atau L2 = 50 cm atau setara dengan 0,5 M kemudian kita tahu bahwa terdapat konstanta permeabilitas vakum Yang besarnya itu adalah Mio 0 = 4 Phi kali 10 pangkat minus 7 dengan satuan Weber a m kemudian yang ditanyakan pada soal adalah a. Berapakah besar dari gaya Lorentz yang dialami pada kawat I2 atau F2 nya jika kita ilustrasikan soal maka gambarnya akan menjadi seperti ini sebut saja yang kiri Ini adalah kawat kesatu dan yang kanan ini adalah kawat ke-2 dengan memiliki masing-masing harusnya bernilai 10 ampere dan 20 ampere. Di mana arah arusnya itu saling berlawanan akibat yang berdasarkan hukum dari gaya Lorentz pada kawat pada kedua kawat yang arah arusnya itu berlawanan maka akan terdapat gaya tolak-menolak sehingga kawat ke-1 ini terdapat gaya tolak-menolak yang berarah ke kiri dan pada kawat kedua terdapat gaya tolak-menolak yang mengarah ke kanan sebesar pada gaya tolak-menolak pada kawat kedua ini adalah fl2 kita tahu bahwa berdasarkan hukum gaya Lorentz pada kawat dikatakan bahwa besar dari gaya tolak menolak atau gaya tarik menarik atau FL nya itu akan sama dengan 0 dikalikan dengan 1 dikalikan dengan 2 dibagi dengan 2 kemudian dikalikan dengan l atau panjang kawatnya dengan demikian untuk mencari gaya Lorentz pada kawat kedua atau fl2 maka akan menjadi you know I 1 i 2 dibagi dua pipa dikalikan dengan panjang kawat kedua yaitu L2 atau akan sama dengan nol dengan Besar 4 kali 10 pangkat min 7 dikalikan dengan 1 yaitu 10 a dikalikan dengan I2 yaitu 20 A dibagi dengan 2 Pi dikalikan dengan a yaitu 0,2 m kemudian dikalikan dengan L2 yaitu 0,5 M nilai dari f l 2 akan = 1 kali 10 pangkat minus 4 dengan satuan Newton dengan pada kasus ini seperti yang diilustrasikan pada gambar yang sudah kita buat maka nilai dari f l 2 besarnya 1 kali 10 pangkat min 4 dengan arah yaitu ke kanan sampai jumpa pada pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing