Video solusi : Seorangpraktikan sedang melakukan pengamatan mengenai getaran harmonis pada bandul dan pegas. Praktikan tersebut mempunyai tali dengan panjang 50 cm , beban 50 ~g , dan dua pegas identik dengan konstanta 0,5 N / m . Percobaan pertama, praktikan mengaitkan beban dengan tali dan menggetarkannya. Kemudian, praktikan menghitung periode pendulum tersebut. Setelah itu, praktikan membuat susunan pegas dan bandul, lalu menggetarkannya. Jika praktikan menginginkan periode sistem pegas dengan periode pendulum sama besar, apa yang harus dilakukan praktikan dengan peralatan yang ada agar tujuan tersebut dapat tercapai? Jelaskan!
Pertanyaan lainnya untuk Karakteristik Getaran Harmonis (Simpangan, Kecepatan, Percepatan, dan Gaya Pemulih, Hukum Kekekalan Energi Mekanik) pada Ayunan Bandul dan Getaran Pegas