• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Kuartil

Video solusi : Petugas kecamatan A ingin mendata anak berusia 6 - 12 tahun pada dua kelurahan untuk diikutkan lomba antarkecamatan. Diketahui data pada kelurahan pertama adalah sebagai berikut. Usia 6 7 8 9 10 11 12 Frekuensi 5 6 1 2 4 3 2 Sementara data pada kelurahan kedua adalah sebagai berikut. Usia 6 7 8 9 10 11 12 Frekuensi 5 5 7 1 3 2 1 Banyaknya anak yang akan diikutkan lomba pada kelurahan pertama sama dengan selisih usia anak pada kuartil atas dan kuartil bawah. Sementara banyaknya anak yang akan diikutkan lomba pada kelurahan kedua sama dengan selisih usia anak pada kuartil tengah dan kuartil bawah. Banyaknya anak yang akan diikutkan pada lomba antarkecamatan tersebut adalah ....

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing