• Fisika
  • Elektro Kelas 12 SMA
  • Rangkaian Arus Bolak Balik
  • Rangkaian Arus Bolak Balik

Video solusi : Pada rangkaian listrik AC, besar voltase dan arus listrik selalu berubah-ubah berdasarkan satuan waktu. Besar voltase dan arus pada suatu waktu tertentu mengikuti persamaan trigonometri. Pada suatu rangkaian AC, besar voltase dapat dihitung dengan persamaan v(t)=480 sin (12,5 t) cos (12,5 t) . Budi mengukur fluktuasi voltase selama 0,5 detik. Tentukan waktu dimana voltase menunjukkan angka 120 volt. a. t=0.17 sekon dan t=0.24 sekon b. t=0.11 sekon, t=0.36 sekon, t=0.02 sekon, dan t=0.27 sekon c. t=0.25 sekon dan t=0.43 sekon d. t=0.2 sekon dan t=0.4 sekon e. t=0.05 sekon dan t=0.49 sekon

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing