• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • PERBANDINGAN
  • Penerapan Perbandingan dalam Kehidupan Sehari-hari

Video solusi : Disamping rumah Reza, terdapat sebidang tanah berbentuk persegi panjang. Ayahnya merencanakan akan menanami berbagai jenis tanaman obat. Keliling tanah 40 m , dan perbandingan ukuran panjang dan lebarnya adalah 5: 3 . Gambarlah keadaan tanahitu dan tentukan panjang dan lebarnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!