• Matematika
  • Aritmatika Kelas 6 SD
  • Bilangan Bulat
  • Menyelesaikan masalah bilangan bulat

Video solusi : Suatu kompetisi matematika memiliki sistem penilaian sebagai berikut. Jawaban benar mendapat nilai 4 , jawaban salah mendapat nilai -1 , dan soal yang tidak dijawab mendapat nilai 0 . Dari 100 soal yang diberikan, Fatimah berhasil menjawab 75 soal secara benar dan 8 soal tidak terjawab. Hitunglah: a. jumlah jawaban yang salah; b. total nilai yang diperoleh Fatimah.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!