• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 10 SMA
  • Trigonometri
  • Luas Segitiga

Video solusi : Diketahui segitiga ABC dengan panjang sisi a=10 cm, b=6 cm, dan besar sudut C=120. Tentukan:a. Panjang sisi yang belum diketahui, danb. Luas segitiga tersebut.

Teks video

Hai coffee Friends disini kita punya pertanyaan diketahui segitiga ABC dengan panjang sisi a = 10 cm B = 6 cm dan besar sudut C = 120 derajat seperti gambar ini kita diminta untuk menentukan yang pertama adalah panjang sisi yang belum diketahui kita misalkan saja panjang sisinya adalah c. Jadi niche-nya yang akan kita cari Apabila ada dua sisi yang diketahui dan mengapit satu sudut yang diketahui bisa kita gunakan aturan cosinus yaitu seperti ini C kuadrat = a kuadrat + b kuadrat dikurang 2 dikali a b dikali dengan cos dari sudut C ini yang akan kita gunakan untuk menentukan panjang sisi yang belum diketahui maka dari itu untuk C kuadrat ini = a nya adalah 10 jadi 10 kuadrat ditambah b nya adalah 6 jadi 6 kuadrat dikurang 2 dikalikan dengan 10 dikalikan dengan 6 kali dengan cos sudut C Itu kan 120° maka c kuadratnya = kuadrat 100 + 6 kuadrat yaitu 36 dikurang dengan 2 dikalikan 10 * 6 dapat 60 nah untuk cos 120 derajat bisa kita gunakan konsep sudut yaitu cos dari 180 derajat dikurang Alfa = Min cos Alfa maka dari itu cos 120° itu = Min cos 60 derajat yaitu = minus dari 1 per 2 sehingga bisa kita Tuliskan untuk cos 120 derajat nya disini adalah Min dari 1 per 2 di sini kan bisa kita coret untuk 2 dengan 2 nya maka dari itu disini sekitar dapat ada 100 + 36 yaitu = 136 ini ada Min ketemu min ya jadi plus dari 60 * 1 dapat 60 ini kita total = 136 + 60 yaitu 196 kita akan mencari nilai C nya tinggal kita katakan saja C = akar dari 196 maka c = 14 ini dalam cm kita sudah dapatkan untuk soal bagian A untuk soal bagian B yaitu luas segitiga yang ditanyakan karena ini diketahui ada 2 Sisi dan satu sudut yang mengapit maka bisa kita gunakan rumus seperti ini yaitu luas segitiga = setengah dikali dengan a dikali B dengan Sin dari sudut yang diapit oleh kedua sisi a sama B yaitu sudut C Maka luas dari segitiga ABC yang kita punya pada gambar diatas ini = 1 per 2 x dengan hanya 10 kali dengan biaya 6 x dengan Sin dari sudut C yaitu 120 derajat maka ini bisa kita coret ada 6 dibagi dengan 2 yaitu kita akan dapat 3 maka luasnya ini = ada 10 dikali 330 untuk Sin 120 derajat gunakan konsep sudut berelasi untuk Sin dari 180 derajat dikurang Alfa = Sin Alfa kalau Alfa 60 derajat maka Sin 120° itu = Sin dari 60 derajat sin 60 derajat itu adalah setengah akar 3 maka ini bisa kita lanjut untuk Sin 120 derajat itu 1 per 2 akar 3 dimana 30 kali seperdua akan dapat 15 jadi 15 dikalikan dengan akar 3 karena luas maka Satuan yang digunakan adalah cm pangkat 2 baik sampai jumpa pada pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!