• Matematika
  • TRIGONOMETRI Kelas 11 SMA
  • Persamaan Trigonometri
  • Rumus Jumlah dan Selisih Sinus, Cosinus, Tangent

Video solusi : Nyatakan setiap bentuk berikut dalam sudut 2a. 1-2 cos^2 a 2 sin^2 a-1 cos^2 a

Teks video

jika menemukan soal seperti ini maka kita harus mengetahui rumus dari sudut ganda untuk cosinus dan juga rumus dari identitas trigonometri rumus saya seperti ini Cos 2 Alfa = cos kuadrat Alfa dikurang Sin kuadrat Alfa bentuk ini dapat kita Ubah menjadi negatif cos dua apa = Sin kuadrat Alfa dikurang cos kuadrat Alfa kamu diam di sini Sin kuadrat Alfa ditambah cos kuadrat Alfa = 1 ini Rumus identitas kita bisa ubah dibentuknya menjadi kos kuadrat Alfa = 1 dikurang Sin kuadrat Alfa sekarang kita lihat 1 dikurang 2 cos kuadrat Alfa itu dapat kita ubah bentuk ya menjadi 1 dikurang cos kuadrat Alfa dikurang cos kuadrat Alfa di sini cos kuadrat Alfa nya dapat kita substitusikan dengan 1 dikurang Sin kuadrat Alfa jadi hasilnya = 1 dikurang cos kuadrat apa dikurang 1 dikurang Sin kuadrat Alfa soalnya = 1 Min cos kuadrat Alfa dikurang 1 ditambah Sin kuadrat Alfa di sini ada 1 dan juga negatif 1. Jadi di sini satu ama negatif satunya bisa kita coret aja soalnya 1 dikurang 1 nilainya akan habis berarti nilainya dengan Sin kuadrat Alfa dikurang cos kuadrat Alfa Sin kuadrat Alfa dikurang cos kuadrat Alfa hasilnya = negatif Cos 2 Alfa berarti di sini 1 dikurang 2 cos kuadrat Alfa itu ekuivalen dengan negatif Cos 2 Alfa 2 Sin kuadrat Alfa dikurang 1 dapat kita ubah bentuk yang menjadi Sin kuadrat Alfa ditambah Sin kuadrat Alfa dikurang 1 cos kuadrat Alfa = 1 dikurang Sin kuadrat berarti negatif cos kuadrat Alfa itu ekuivalen dengan Sin kuadrat Alfa dikurang satu di sini Sin kuadrat Alfa kurang satunya dapat kita Ubah menjadi negatif cos kuadrat Alfa plastisin kodrat apa? dikurang cos kuadrat Alfa Sin kuadrat Alfa dikurang cos kuadrat Alfa itu hasilnya = negatif Cos 2 Alfa kita akan mencari nilai dari cos kuadrat Alfa dalam sudut 2 Alfa di sini Kita sudah mengetahui bahwa 1 dikurang 2 cos kuadrat Alfa = negatif Cos 2 Alfa di sini negatif 2 cos kuadrat Alfa nya dapat kita ganti ruas begitu pula juga dengan negatif Cos 2 Alfa nya dapat kita pindah ruas ke ruas kiri 1 + cos 2 Alfa = 2 cos kuadrat Alfa di sini kedua-duanya dapat kita bagi dua sehingga hasilnya menjadi kost kuadrat Alfa = 1 + Cos 2 Alfa dibagi 2 berarti ini adalah jawaban jawabannya sekian pembahasan kali di sampai jumpa di pembahasan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing