• Fisika
  • Termodinamika Kelas 7 SMP
  • Suhu dan Kalor
  • Pemuaian

Video solusi : Lihat gambar berikut. Sebuah bola baja memiliki jari-jari 7,001 cm pada suhu 120 C. Bola tersebut akan dilewatkan pada sebuah lubang pada plat yang berdiameter 14 cm. Samapai suhu berapakah bola harus didinginkan sehingga bola baja tersebut tepat akan masuk lubang tersebut? Koefisien muai panjang baja adalah 0,000011/C 7,001 cm 14 cm

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!