Video solusi : Silinder setinggi 5 m terbuat dari baja dengan diameter 14 cm . Sebuah beban bermassa 80.000 kg diletakkan di atas silinder tersebut. Apabila modulus young baja 2 x 10^(11) N / m^(2) , hitunglah besar pemampatan silinder tersebut (g=9,8 m / s^(2))