• Fisika
  • Mekanika Kelas 8 SMP
  • Pesawat Sederhana
  • Usaha

Video solusi : Seorang sopir mengendarai bus dengan kecepatan 90 km/jam. Tiba-tiba melihat orang menyeberang di tengah jalan. Jika bus direm dengan gaya tetap 3.600 N dan berhenti setelah menempuh jarak 20 m, usaha yang dilakukan oleh gaya rem adalah ...

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!