Video solusi : Sebuah perusahaan memproduksi x unit barang. Barang tersebut dijual dengan memenuhi fungsi harga per unit H(x)=(0,02x^2+1.800) ribu rupiah. Biaya total untuk memproduksi x unit barang memenuhi fungsi B(x)=(0,01x^3+9x^2+300x-20.000) ribu rupiah. a. Tentukan banyak barang yang harus diproduksi agar diperoleh laba maksimum. b. Berapa laba maksimumnya?