Video solusi : Ibu Nadia membuat dua jenis roti. Roti jenis I memerlukan tepung 200 gr dan mentega 25 gr. Roti jenis II memerlukan tepung 100 gr dan mentega 50 gr. Persediaan tepung 4 kg dan mentega 1,25 kg , sedangkan bahan lainnya cukup banyak, sehingga tidak perlu di batasi, dengan keterbatasan bahan tepung dan mentega ibu nadia ingin membuat roti sebanyak-banyaknya. Jika kedua roti terjual maka laba yang diperoleh dari roto jenis I adalah Rp . 500.000 dan roti jenis II Rp. 400.000 . Buatlah model matematika untuk memperoleh laba maksimum.