• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 8 SMP
  • BANGUN RUANG SISI DATAR
  • Unsur-Unsur Bangun Ruang Sisi Datar

Video solusi : Kerangka model limas dengan alas berbentuk persegi panjang dengan panjang lebarnya masing-masing 16 cm dan 12 cm, sedangkan tinggi limas 24 cm. Tentukan panjang kawat paling sedikit yang diperlukan untuk membuat kerangka model limas tersebut.

Teks video

Halo Kapten pada soal ini kita diberikan informasi mengenai kerangka model limas dengan alas berbentuk persegi panjang dan kita diminta untuk menentukan panjang kawat paling sedikit yang diperlukan untuk membuat kerangka model limas tersebut akan kita ilustrasikan kerangka model limas dengan alas berbentuk persegi panjangnya seperti ini berarti kita misalkan Raja ini adalah T kemudian ini adalah a ini B ini c dan ini adalah D karena disini untuk alasnya yaitu abcd merupakan persegi panjang dengan panjang lebarnya masing-masing adalah 16 cm dan 12 cm. Jika kita misalkan saja di sini 16 cm dan di sini 12 cm lalu Dikatakan tinggi limas nya adalah 24 cm Berarti bisa kita katakan dari teks ke alasnya ini sepanjang 24 CM kalau kita ilustrasikan disini adalah P berarti tipe ini sepanjang 24 cm dan TP nya tegak lurus terhadap bidang alas ABCD untuk P merupakan perpotongan dari dua diagonal pada bidang alasnya kerangka model limas nya ini dibentuk oleh panjang AB kemudian b. C. Kemudian D kemudian Adi kemudian atas kemudian bt ct dan BT tentunya disini kita sudah peroleh panjang AB BC CD dan ad di sini tinggal kita cari dan dengan ACD dan dp-nya ini semuanya sama panjang Bisa kita perhatikan di sini untuk segitiga ACD yang mana kita akan memperoleh panjang AC ataupun cc-nya. Namun kita membutuhkan panjang AC terlebih dahulu yang bisa kita peroleh panjangnya berdasarkan segitiga siku-siku ABC oleh karena segitiga ABC merupakan segitiga siku-siku berarti bisa kita gunakan teorema Pythagoras pada teorema Pythagoras untuk Sisi yang ada dihadapan sudut siku-siku nya merupakan sisi miring berarti yang ada dihadapan sudut siku-siku nya ini adalah AC sehingga AC nya adalah sisi miring untuk sisi miring berdasarkan teorema Pythagoras panjangnya sama dengan jumlah kuadrat Sisi Lainnya bisa kita peroleh untuk Acehnya ini = akar a b kuadrat ditambah B C kuadrat dengan a b nya 16 dan BC nya 2 Ini = akar dari 16 kuadrat atau 16 * 16 adalah 256 + 12 kuadrat adalah 12 * 12 yaitu 144. Berarti kita punya ini = √ 400 yang mana akar 400 = 20 Gambarkan ulang untuk segitiga ACD berarti di sini adalah P dan karena kita ketahui P ini membagi AC menjadi dua sama panjang dengan ac-nya 20 berarti HPnya Kita akan punya 10 cm dan TC nya juga 10 cm. Jadi kita perhatikan di sini api serta PPT juga merupakan segitiga siku-siku bisa kita cari berdasarkan salah satu segitiga nya saja kita pilih saja pada segitiga ABC kita teorema Pythagoras pada segitiga ABC yang mana Sisi miringnya adalah a t berarti a t = akar dari a p kuadrat + p t kuadrat 10 dan pt-nya disini 24 kita hitung berarti di sini artinya = akar 10 kuadrat ditambah 24 kuadrat ini = √ 100 + 576 akan peroleh ini = akar 676 yaitu = 26 dalam satuan cm panjang AC = panjang BC = panjang CD = panjang DT berarti ini 20 cm itu kita akan punya AB di sini panjangnya = CD yaitu 16 cm kemudian DC = Yaitu 12 cm untuk panjang kawat paling sedikit yang diperlukan untuk membuat kerangka model limas nya berarti bisa kita peroleh dari AB + CD + ad + AC + BC + CD dan + b. Jadi kita akan peroleh hasilnya ini = 160 cm demikian untuk soal ini dan sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing