• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • OPERASI DAN FAKTORISASI BENTUK ALJABAR
  • Faktorisasi Bentuk Aljabar

Video solusi : Pemfaktoran dari 6x^2 - 5x - 6 adalah a. (2x + 3)(3x - 2) b.(2x - 3)(3x - 2) c. (2x - 3)(3x + 2) d. (2x + 3)(3x + 2)

Teks video

Soal berikut merupakan soalnya operasi dan faktorisasi aljabar dalam Soalnya kita diminta untuk mempraktekkan nilai 6 x kuadrat min 5 x min 6 dalam hal ini dapat kita kerjakan pertama kita kalikan bilangan paling depan dengan paling belakangnya dengan demikian kita kalikan 6 dengan minus 6 yang mana hasilnya nanti adalah minus 36. Nah, tujuannya adalah supaya dapat kita gunakan untuk cari berapa dikali berapa yang hasilnya minus 36 dan ketiga bilangan tersebut dijumlahkan hasilnya adalah yang di tengah dalam hal ini bilangan yang tengah adalah minus 5 demikian kita peroleh angka Min 9 dan 4 karena ketika Min 9 dikali 4 hasilnya minus 36 dan ketika Min 9 ditambah 4 hasilnya adalah minus 5 tujuannya adalah supaya bisa kita ubah bentuk dari pertama yang pertama di sini kita Ubah menjadi 6 x kuadrat min 9 x + 4dikurang 6 Min 9 x dan y + 4x ini didapatkan dari angka yang sebelum kita peroleh di sini dan angka ini tidak mengubah bentuk sebelumnya x + 4 x + y hasilnya minus 5 x dan tujuan kita mengubahnya supaya dapat kita faktor kan disini kita bisa menjadi bagian kiri dan bagian kanan bagian kiri Ini 6 faktor kan kita keluarkan 3 x nya sehingga yang tersisa dalam kurung adalah 2 X dikurang 3 kanan dapat kita keluarkan + 2 di sini dalam kurung adalah 2 x minus 3 kalau kita perhatikan dalam kurung angkanya dalam hal ini sama-sama 2 x minus 3 berikutnya untuk mendapatkan faktornya adalah kita kalikan yang di luar kurung dalam hal ini yang di luar kurung kita punya 3+ 2 dikali dengan a dalam kurung dalam hal ini 2x min 3 sehingga inilah faktornya adalah pilihan jawabannya yang c 2 x minus 3 dikali dengan 3 x + 2 Oke sampai bertemu di soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!