• Matematika
  • ALJABAR Kelas 7 SMP
  • OPERASI DAN FAKTORISASI BENTUK ALJABAR
  • Bentuk Aljabar

Video solusi : Cermati Dapatkah Kita Menggunakan a^1 dan a^0? Tingkatkan Kita dapat menyatakan hasil kali dari huruf-huruf yang sama dengan menggunakan eksponen, seperti a x a = a^2 dan a x a x a = a^3. Dapatkah kita menggunakan 1 dan 0 sebagai eksponen dan menuliskan a^1 dan a^0? Seperti ditunjukkan pada gambar di samping, eksponen bertambah 1, artinya dikalikan dengan a. Jadi, menurunkan eksponen 1, artinya membagi dengan a. a^4 = a x a x a x a x a : a a^3 = a x a x a x a : a a^2 = a x a x a : a a^1 = a x a : a a^0 = 1 Marilah kita pikirkan -1 sebagai eksponen. Kapankah eksponen nya menjadi negatif, misalnya a^(-1). Apa artinya?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing