• Matematika
  • PROBABILITAS Kelas 12 SMA
  • Peluang Wajib
  • Aturan Perkalian

Video solusi : Berapa banyak bilangan yang terdiri dari 3 angka dapat dibentuk dari angka 0,1,2,3,4, dan 5 jika bilangan yang terbentuk merupakan bilangan ganjil?

Teks video

Disini kita punya pertanyaan mengenai konsep teori peluang yaitu banyak bilangan yang terdiri dari tiga angka yang dapat dibentuk dari angka 0 sampai dengan angka 5. Jika bilangan yang terbentuk itu merupakan bilangan ganjil lah untuk menyelesaikan soal seperti ini pertama-tama kita bisa buat tiga kotak yang mewakili tiga angka karena angka yang dibentuk itu merupakan bilangan ganjil maka kita batas angka yang paling belakang itu merupakanBilangan ganjil yaitu 13 dan 5 sehingga terdapat tiga opsi angka yang dapat dimasukkan ke dalam angka yang paling belakang ketika tulis di sini ada 3 Nah untuk dua angka di depannya karena pada soal tidak ada ketentuan. Apakah angka itu tidak boleh berulang atau bagaimana kita anggap angkanya itu boleh berulang maknanya jika 1 sudah dipakai untuk angka yang paling belakang maka juga dapat dipakai untuk dua angka yang lain Jadi kemungkinan untuk yang pertama yaitu 001dua tiga empat lima Terdapat 6 kemungkinan untuk yang angka kedua di sini juga sama karena angkanya boleh berulang kita tulis 6 sehingga banyak bilangan itu 6 dikali 6 dikali 3 = 108 jadi terdapat 108 banyak bilangan yang terdiri dari tiga angka yang terbentuk dari angka 0 = 5 dan bilangan itu merupakan bilangan ganjil sampai jumpa pada induknya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!