• Matematika
  • STATISTIKA Kelas 12 SMA
  • Statistika Wajib
  • Simpangan Baku

Video solusi : Dari sekumpulan bilangan: 6,11,5,9,15,14, maka simpangan bakunya sama dengan....

Teks video

jika kita melihat soal seperti ini maka kita harus mengetahui rumus dasar dari simpangan baku yaitu a = akar dari 1 dikali Sigma dari X di kurang dari rata-rata nya lalu dikuadratkan lalu rumus dari rata-rata = 1 per n dikali Sigma X maka kita dapat mencari nilai rata-rata yang terlebih dahulu yaitu = 6 ditambah 5 + 9 + 15 + 14 lalu dibagi dengan jumlahnya sukunya 6 maka menjadi nilainya adalah 60 dibagi 6 = 10kita dapat mencari nilai dari simpangan bakunya a akar dari kita dapat mengurangi secara berurutan bersama-sama 1 per 6 dikali 6 dikurang 10 kuadrat ditambah 9 dikurang 10 kuadrat ditambah 5 dikurang 10 kuadrat ditambah 9 dikurang 10 kuadrat ditambah 15 dikurang 10 kuadrat ditambah 14 dikurang 10 kuadrat maka hasilnya adalah akar dari 1 per 6 dikali 6 dikurang 10 4 dikuadratkan 16 + 1 + 25 +1 + 25 + 16 Maka hasilnya menjadi akar 84 dibagi 6 maka didapatkan nilai yaitu akar 14 dan jawabannya adalah sekian sampai jumpa di soal-soal jadinya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!