• Matematika
  • ALJABAR Kelas 8 SMP
  • SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL (SPLDV)
  • Persamaan Dua Variabel

Video solusi : Sebuah toko alat tulis menyediakan buku tulis dalam 2 jenis kemasan pak. Kemasan besar berisi 10 buah buku tulis. Kemasan kecil berisi 6 buah buku tulis. Husna membeli buku tulis dalam beberapa kemasan besar dan kemasan kecil. Jika jumlah buku tulis yang ia beli 38 buah, banyak kemasan kecil yang mungkin ia beli adalah .....

Teks video

Ada soal kali ini pertama kita misalkan kemasan besarnya sebagai X dan kemasan kecilnya sebagai y. Jika Husna membeli 38 buah maka 10 x ditambah dengan 6 y = 38 nilai x dan nilai y haruslah bilangan bulat pertama kita Cek jika x nya sama dengan nol 10 * 0 + 6 y = 3800 x y = 38 maka y = 38 / 6 y = 6,3 3y bukan bilangan bulat maka x 0 dan Y 6,33 adalah salah berikutnya kita cek apabila nilai x-nya =maka 10 * 1 + 6 y = 3810 + 6 y = 38 x 6 y = 38 dikurangi 10 y = 28 dan y = 28 / 6 = 4,67 Y bukan merupakan bilangan bulat maka jawaban ini salah sekarang kita apabila nilai x nya = 2 10 x 2 + 6 y = 3820 + 6 y = 38 dan Y = 38 dikurangi 26 y = 18 y = 18dibagi dengan 6 = 3 x nya = 2 merupakan bilangan bulat dan Y = 3 merupakan bilangan bulat maka jawab ini benar kemungkinan banyak kemasan kecil yang dibeli Husna adalah y yaitu 3 kemasan pilihan jawaban yang tepat adalah B sampai jumpa di pembahasan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing