• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMA
  • Kesetimbangan Kimia dan Pergeseran Kesetimbangan
  • Perhitungan dan Penerapan Kesetimbangan Kimia

Video solusi : Berikut ini data hasil reaksi kesetimbangan pembentukan gas HI dalam wadah 1 liter: H2(g) + I2(g) <=> 2HI(g) Keadaan awal 0,2 mol 0,15 mol - Bereaksi 0,1 mol 0,10 mol 0,2 mol Keadaan setimbang 0,1 mol 0,05 mol 0,2 mol Harga tetapan kesetimbangannya (Kc) adalah... a. ([0,2])/([0,1][0,1]) b. ([0,2])/([0,1][0,5]) c. ([0,2]^2)/([0,1][0,05]) d. ([0,1][0,05])/([0,2]) e. ([0,1][0,1])/([0,2]^2)

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing