Halo Google kita akan menentukan nilai a berdasarkan disini kita punya nilai limit yang diketahui kalau kita perhatikan dari nilai limitnya di sini misal kita coba menyelesaikan dengan mensubstitusikan langsung nilai x nya berarti setiap X disini kita ganti dengan nol maka kita akan peroleh di sini 0 nilainya adalah 0 dan cos 0 nilainya adalah 1. Maka hasil yang kita peroleh dalam bentuk 00 Sehingga dalam menentukan nilai limitnya ini kita cari cara lain selain itu subtitusikan nilai x yang langsung dengan nol Nah kita akan gunakan yang pertama terkait identitas trigonometri kalau kita punya Cos 2 Alfa = 1 dikurang 2 Sin kuadrat Lanjutnya pada limit terkait trigonometri kalau kita punya limit x mendekati 0 dari Tan AX + b x Maka hasilnya adalah a per B begitupun limit x mendekati 0 dari sin AX BX juga hasilnya adalah a. B sekarang kalau kita perhatikan bentuk yang pembilangnya di sini kalau kita coba Sederhanakan yang mana di sini sama-sama punya tan 3 x pada setiap suku pada pengurangannya maka Tan 3x yang bisa kita keluar sehingga yang di dalam kurung nya tinggal 1 dikurang cos 2x untuk cos 2x nya bisa kita gunakan yang rumus identitas trigonometri nya ini dengan alfa nya kita ganti dengan S berarti cos 2x ini sama saja dengan 1 dikurang 2 Yang mana minumnya bisa kita kalikan satu-persatu ke dalam kurung sehingga Disini 1 dikurang 1 hasilnya ada 0 berarti kita akan punya tan 3 X dikali 2 Sin kuadrat X atau bisa langsung kita. Tuliskan dua nya di paling depan berarti 23 X dikali Sin kuadrat Sin kuadrat x sama saja dengan Sin X dikali Sin X berarti Bisa juga Tuliskan seperti ini berarti pada nilai limit yang diketahui di sini untuk bentuk limit di sini bisa kita ubah yang lebih sederhana seperti ini kemudian 2 dengan 40 bisa sama-sama kita bagi dua maka kita peroleh di sini Dan disini 2 lalu untuk perkalian pada bentuk pecahannya bisa kita Tuliskan seperti ini dengan x ^ 3 berarti x nya di kali sebanyak 3 kali jadi bisa kita Tuliskan juga dalam bentuk seperti ini selanjutnya untuk sifat pada bentuk limit untuk perkaliannya bisa kita cari nilai satu persatu seperti ini yang mana untuk hasil dari limit dengan yang ini adalah konstanta yang tidak mengandung x sama sekali berarti secara umum. Tuliskan dalam bentuk yang seperti ini maka call dengan C kita misalkan adalah suatu konstanta sehingga limit x mendekati C dari kayu adalah k itu sehingga hasil limit ini adalah 1 per 2 nilai limit yang di sini kita gunakan yang konsep Kania ini dengan ayah panjang 3 dan b nya kita pandang adalah 1 maka hasil limit nya adalah 3 per 1 bagian untuk yang bentuk ini kita juga gunakan yang dengan hanya berarti 1 dan bedanya adalah 1 maka hasil limit adalah satu persatu masing-masing kita punya seperti ini dan ini sama kuadrat per 2 kalau kita hitung berarti di sini 3 per 2 = a kuadrat per 2 dan kalau kita kalikan luas sama = 2 maka kita akan memperoleh 3 = a kuadrat atau bisa juga kita Tuliskan dalam bentuk a kuadrat = 3 berarti kita pindahkan ke ruas kanan sehingga kita punya a = + minus akar 3 jadi Bisa kita peroleh bahwa disini hanya = akar 3 atau hanya ini = min akar 3 Namun karena tidak ada di pilihan ganda untuk akar3 ataupun min akar 3 berarti jawabannya tidak ada pada pilihan ganda. Jadi bisa kita tambahkan pilihan disini sehingga jawabannya adalah yang demikian untuk soal ini dan sampai jumpa di soal berikutnya.