Video solusi : Hujan meteor adalah fenomena ketika ada banyak "bintang jatuh" di langit. Hujan meteor dinamakan berdasarkan lokasi konstelasi bintang dimana meteor terlihat di langit yang biasanya terjadi pada periode tertentu, yaitu Hujan Meteor Quadrantids, Lyrids, Eta Aquarids, Delta Aquariids, Perseids, Orionids, Leonids, dan Geminids. Puncak periode hujan-hujan meteor tersebut secara berturut-turut adalah ... . A. Januari, April, Mei, Juli, Agustus, Oktober, November dan Desember B. Januari, Februari, Mei, Juli, Agustus, Oktober, November dan Desember C. Januari, April, Mei, Juli, Agustus, September, November dan Desember D. Maret, April, Mei, Juli, Agustus, Oktober, November dan Desember