• Fisika
  • Termodinamika Kelas 11 SMA
  • Suhu, Kalor dan Perpindahan Kalor
  • Hubungan Kalor dengan Suhu Benda dan Wujudnya

Video solusi : Diketahui titik didih alkohol 78 C dan titik leburnya -114 C . Gambarkanlah grafik perubahan wujud dan kenaikan suhu 12,5 mL alkohol (massa jenis alkohol 0,8 gcm^(-3)) dari suhu -114 C , dalam bentuk padat hingga mencapai suhu 78 C dalam bentuk gas. Tentukanlah pula energi yang dibutuhkan selama proses tersebut. (Gunakan data kalor lebur dan kalor uap alkohol pada Tabel 8.1) Tabel 8.1 Titik Lebur, Titik Didih, Kalor Lebur, dan Kalor Uap Beberapa Zat Nama Zat Titik Lebur (C) Titik Didih (C) Kalor Lebur (kg) Uap (1kg) Oksigen -218,8 -183 0,14 x 10^5 2,1x 10^5 Nitrogen -210,0 -195,8 0,26 x 10^5 2,00 × 10^5 Alkohol -114 78 1,04 x 10^5 8,5 x 10^5 Amonia -77,8 -33,4 0,33 x 10^5 1,37 x 10^5 Air (es) 0 100 3,36 x 10^5 22,6 × 10^5 Timbel 327 1.75 0,25 × 10^5 8,7 × 10^5 Perak 961 2.193 0.88 x 10^5 23 x 10^5 Besi 1.808 3.023 2,89 × 10^5. 63,4 x 10^5

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing