• Matematika
  • ALJABAR Kelas 9 SMP
  • PERSAMAAN KUADRAT
  • Akar Persamaan Kuadrat

Video solusi : Akar-akar persamaan kuadrat x^2 + (a-1)x + 2 = 0 adalah alpha dan beta. Jika alpha = 2beta dan a > 0, nilai a = .... A. 2 C. 6 B. 4 D. 8

Teks video

di sini ada pertanyaan mengenai bentuk persamaan kuadrat akar persamaan kuadrat adalah nilai x yang memenuhi persamaan kuadrat itu kalau kita punya bentuk umum persamaan kuadrat itu adalah a x kuadrat ditambah dengan b x ditambah dengan c = 0 kalau kita punya akar-akarnya misalnya adalah x1 dan x2 kita bisa dapatkan X1 ditambah dengan x dua yaitu penjumlahan akar-akarnya kita dapatkan dari min b per a dengan a dengan B yaitu yang depan x kuadrat dan yang depannya X itu AB lalu kita dapatkan perkaliannya x 1 x dengan x 2 itu adalah c a dengan B di depan x kuadrat + c adalah angka yang sendirian yang tidak menempel dengan x halo kita lihat ke pertanyaannyadiberikan x kuadrat ditambah dengan A min 1 x + 2 = 0 akar-akarnya adalah Alfa dan beta lalu diberikan Alfa = 2 beta lalu alfanya hanya harus lebih besar dari nol bukan apanya jadi nilai a yang ini lalu kita lihat kalau seperti ini berarti kita tidak mungkin memfaktorkan nya jadi kita akan gunakan rumus jumlah dan rumus kali akar-akarnya berarti kalau kita mau pakai kalau Alfa dan Beta jadi kita bukan pakai x1 dan x2 ini hanya penamaan saja Jadi kalau akar-akar x1 dan x2 pakainya X1 + X2 karena di Alfa dan Beta batikita namanya alfa, + beta itu sama dengan berapa kita akan lihat untuk abc-nya itu adalah yang menempel dengan x kuadrat kalau tidak ditulis Bhakti 1 batiknya adalah 1. Lalu ini adalah b. Nya bedanya berarti sama dengan a min 1 luasnya ikut tapi karena plus tidak usah ditulis lalu c-nya adalah 2 Mbak Tin bebar hanya bisa kita itung adalah minus dari bijinya yaitu A min 1 jadi ini dengan ayah di sini berbeda lalu Ayang ini adalah dari ABC yang bentuk persamaan kuadratnya batu ini adalah 1 lalu karena ini ada minus minus nya itu artinya minus 1 minus 1. Kalau kita kalikan masuk berarti minus 1 dikali a. Jadinya minus minus 1 dikali minus 1 jadinya adalah + 1 lalu karena persatu berarti angka itu sendiri berarti kita dapatkan alfa + beta nya adalah Min A + 1 Alfa adalah 2 beta Jadi boleh kita tulis ini sebagai 2 beta lalu ditambah beta berarti kita akan dapatkan 2 beta ditambah beta yaitu 3 Beta 3 beta = min 1 berarti kalau kita cari beta berarti kita bagi dengan 3 berarti kita dapatkan Min A + 1 per 3 ini adalah betanya lalu kita punya juga selain bentuk alfa, + beta kita juga punya Alfa dikali dengan beta karena tadi X1 * X2 C parabakti kalau alfa beta adalah akar-akar nya berarti Alfa dikali beta juga macet parah isinya adalah 2 haluan nya adalah 1 lalu Alfa kali beta tadi kita sudah dapat kan Alfa adalah 2 beta berarti kita boleh tulis 2 beta dikali dengan beta beta dikali beta jadinya beta kuadrat nanti beta kuadran 2 Beta = 2 per 1 yaitu 2 ini ternyata sama-sama bisa kita bagi dua jari kita bagi dua dulu berarti kita kan dapatkan beta kuadrat = 1 beta kuadrat berarti beta nya adalah Min A + 1 per 3 berarti Min A + 1 per 3 kuadrat = 1 kita akan kualat kan terlebih dahulu atau kita boleh gunakan bentuk ini Jadi satu itu pangkat berapa pun akan hasilnya tetap satu jadi kita boleh pindahkan dulu. jadi kita punya Min A + 1 per 3 kuadrat kalau satunya kita pindahkan supaya jadi 0 ini 1 baris sama saja dengan 1 ditambah dengan 0 jadi 1 nya kalau kita pindah ini karena tandanya flashback dipindah jadinya Min mati jadinya ini akan jadi min 1 sama dengan nol Satu ini boleh kita tulis sebagai 1 kuadrat atau akar 11 ^ berapapun hasilnya 1. Jadi boleh kita tulis sebagai 1 kuadrat berarti kita dapatkan adalah min 1 per 3 kuadrat min 1 kuadrat = 0 lalu kita harus ingat bentuk a kuadrat min b kuadrat itu kalau kita jabarkan jadi a + b dikali dengan A min b untuk pembuktiannya kita bisa kali masuk dengan a x min b lalu B dikali a b dikali min b hasilnya pasti aku arep mimpiku ada Jadi ini boleh kita sebut sebagai ahlus satunya sebagai B arti dari sini kita akan dapatkan Min A + 1 per 3 + 1 yaitu bentuk a + b nya dikali dengan A min b Min A + 1 per 3 min 1 Ini sama dengan nol. lalu kalau kita punya bentuk a dikali B jadi kalau kita punya bentuk a dikali b = 0 artinya sama saja dengan nanya sama dengan nol atau b-nya yang sama dengan nol Karena untuk perkalian jika hasilnya sama dengan nol pasti salah satunya 0 karena 0 dikali angka jaringan not atau angka dikali 0 jadinya nol berarti kita punya yang pertama adalah Min A + 1 per 3 Ini pernyataan Jang per 3 + 1 = 0 atau yang kedua kita punya karena tidak muat kita akan Tuliskan ke sebelah sana. ini yang keduanya atau Min A + 1 per 3 kurang 1 = 01 per 1 hati ini kalau kita samakan penyebut berarti Mina + 1 per 3 ditambah dengan 3 per 3 sama dengan nol berarti kita akan dapatkan Min A + 1 + 3 per 3 = 0 tapi kita akan dapatkan Min A + 4 kalau kita X dengan 3 semua Bati ini 0 dikali 3 jadinya 0 jadi 3 nya karena kita udah kali tiga-tiganya hilang tapi kalau seperti ini kita akan pindah luasnya ini tandanya plus Bhakti saat pindah ruas dia kan jadi Senin 4 batik kita akan dapatkan di sini Min A = minus 44 dikali dengan minus 1 berarti kita akan dapat karmanya = 4 karena kita mintanya adalah nilai a lebih dari nol berarti kalau hanya = 4 ini memenuhi untuk memastikannya kita kan cek yang satu lagi kita lihat yang satu lagi adalah Min A + 1 per 3 min 1 sama dengan nol berarti Min 1/3 kalau kita samakan penyebut berarti ini 3 per 3 sama dengan nol berarti Min A + 1 min 3 per 3 sama dengan nol kita bisa kalikan dengan 3 waktu kita * 3 berarti ini akan jadi Min A + 1 min 3 berarti jadinya min 2 sama dengan karena pertiga kalau kita * 3 / hilang lalu 0 dikali 3 jadinya 0 lalu kita akan pindahkan duanya ini tandanya Min nanti kalau pindah jadinya dua hati kita akan dapatkan Min a = 0 + 2 / 2 lalu kita X dengan minus 1 mati kita kan dapatkan a sama dengan minus dua karena dimintanya a lebih dari 0 sementara hanya di sini minus Bakti bukan yang ini tapi yang kita pakai adalah A = 4 kalau kita lihat dalam pilihan ini akan sama dengan yang B yang ini tidak memenuhi karena a nya kurang dari 0 Jadi kita dapatkan hasilnya adalah yang B sampai jumpa di pertanyaan berikutnya.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing