Video solusi : Seorang pemain basket memutar bola basket di ujung jari telunjuknya seperti pada gambar. Jika bola basket tersebut berputar sebanyak 60 rpm, tentukan:
a. besar kecepatan sudut sebuah partikel A yang terletak sejauh 37,5 cm dari sumbu putar dan
b. besar kecepatan linier partikel tersebut. A