Video solusi : Bu Irma mengadakan ulangan Kimia di suatu kelas yang terdiri dari 18 siswa laki-laki dan 16 siswa perempuan. Setelah dikoreksi, hasilnya adalah nilai dari sepertiga siswa laki-laki di bawah nilai kriteria ketuntasan minimum (KKM) dan nilai dari seperempat siswa perempuan di bawah nilai KKM. Jika dipilih secara acak satu siswa dari kelas tersebut, maka peluang terpilihnya siswa laki-laki yang nilainya di bawah KKM atau siswa yang nilainya di bawah KKM adalah a/b (a dan b relatif prima). Tentukan nilai dari a+b.