• Fisika
  • Gelombang Mekanik Kelas 11 SMA
  • Gelombang Berjalan dan Gelombang Stasioner
  • Besar-Besaran Fisis

Video solusi : Sebuah gelombang berjalan merambat dengan kecepatan 200 cm/s dan frekuensi 10 Hz. Titik A adalah sumber getar, titik B berada pada jarak 30 cm, dan titik C terletak 70 cm di kanan titik B. Perhatikan pernyataan berikut. 1. Titik A dan B sefase 2. Jika titik A ada di puncak gelombang, titik B ada di dasar gelombang 3. Titik B dan C berlawan fase. 4. Panjang gelombang antara titik B dan C adalah 0,2 m. Jika gelombang merambat dari titik A ke B, kemudian ke titik C, pernyataan yang sesuai ditunjukkan oleh nomor... A. 1, 2, 3, dan 4 D. 1, 3, dan 4 B. 1, 2, dan 3 E. 2, 3, dan 4 C. 1, 2, dan 4

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!