• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 9 SMP
  • BANGUN RUANG SISI LENGKUNG
  • Tabung

Video solusi : Perhatikan pernyataan berikut.1. Jari-jari alas atau tutup tabung merupakan setengah dari diameter alas atau tutupnya.2. Alas dan tutup tabung merupakan dua persegi yang kongruen.3. Selimut tabung yang dibuka berbentuk lingkaran.4. Permukaan tabung terdiri atas dua daerah lingkaran dan sebuah daerah persegipanjang.Pernyataan yang benar adalah ....

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!