• Fisika
  • Statika Kelas 11 SMA
  • Elastisitas dan Hukum Hooke
  • Rangkaian Pegas

Video solusi : Dua buah pegas dengan konstanta masing-masing 300 Nm^(-1) dan 600 Nm^(-1) disusun seri kemudian digantungkan sebuah benda yang menyebabkan susunan pegas bertambah panjang 5 cm . Massa benda tersebut seharusnya .... (percepatan gravitasi g=10 .ms^(-2)) a. 2,5 kg b. 2 kg c. 1,5 kg d. 1 kg e. 0,5 kg

Teks video

Friends jika menemukan soal seperti ini maka rumus dan konsep yang harus kita ketahui adalah konsep mengenai hukum dimana diketahui Q soal 2 buah Pegas dengan konstanta masing-masing adalah 300 Newton per meter dan 600 Newton per meter disusun secara seri kemudian digantungkan sebuah benda yang menyebabkan susunan pegas bertambah panjang sebesar 5 cm maka yang dilakukan adalah massa dari benda tersebut seharusnya adalah berapa jika percepatan gravitasinya adalah 10 meter per sekon kuadrat maka disini kita Tuliskan ke-1 nya atau konstanta pegas satunya bernilai = 300 Newton per m dan konstanta pegas 2 bernilai = 600 Newton per meter kemudian diketahui bahwa ketika diberikan beban terjadi pertambahan panjang pada sistem pegas tersebut cm atau adalah = 5 dikalikan dengan 10 pangkat minus 2 M karena cm menuju m dibagikan dengan 100 Jika G agar percepatan gravitasinya adalah 10 meter per sekon kuadrat ditanyakan nilai dari massa benda yang digantung untuk mengerjakan soal seperti ini kita harus tahu di sini dikatakan bahwa kedua buah pegas tersebut disusun secara seri maka bisa kita Tuliskan 1 perkara serinya akan = 11 ditambahkan dengan 1 ^ 2 kita masukkan nilainya 1 per kas harinya adalah = 1 per 300 di sini ya ditambahkan dengan 1 per 600 maka tidak dapatkan nilai dari K seringnya adalah bernilai = 200 Newton per meter di mana perlu kita ketahui kaseri ini adalah sama dengan konstanta pegas totalnya maka melalui rumus dari hukum Yaitu F adalah = k total dikalikan dengan Delta X dimana perlu kita ketahui F adalah gaya total adalah konstanta pegas total dan Delta x adalah pertambahan panjangnya kita bisa mencari f atau gaya yang diberikan kita masukkan F adalah = 200 dikalikan dengan 5 dikalikan dengan 10 pangkat minus 2 maka disini 10 ^ 2 di sini bisa kita Sederhanakan kita dapat gaya yang diberikan bernilai = 10 Newton maka kemudian kita harus tahu pada keadaan setimbang pada pegas tersebut gaya-gaya yang bekerja hanyalah gaya berat dari benda tersebut maka bisa kita Tuliskan nilai dari f sendiri akan = W kita harus tahu di sini. Mengapa akan sama dengan karena tersebut bekerja adalah gaya berat akan sama dengan gaya yang bekerja pada pegas tersebut atau gaya pemulih sehingga akan berlaku nilai dari f akan = y maka P = 10 Newton kita lanjutkan di bagian atasnya maka disini sendiri memiliki rumus adalah = m dikalikan dengan dimana disini disini adalah gaya berat m adalah massa dan G adalah percepatan gravitasi maka kita masukkan 10 adalah = massa atau paling dicari dikalikan dengan Q nya yaitu 10 maka massa nya adalah bernilai = 1 kg, maka pilihan jawaban yang paling tepat untuk pertanyaan ini ada pada pilihan jawaban D yaitu 1 kg sampai bertemu di soal-soal selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing