• Fisika
  • Pengukuran Kelas 7 SMP
  • Objek Ilmu Pengetahuan Alam dan Pengamatannya
  • Pengukuran

Video solusi : Untuk mengukur luas sebuah papan dilakukan 3 kali pengukuran panjang dan lebar, dengan data seperti tabel 1.10. Tabel 1.10 Data Pengukuran No. Panjang Lebar Luas 1. 4,38 cm 3,79 cm .... 2. 4,35 cm 3,77 cm .... 3. 4,37 cm 3,77 cm ..... Hitung: a. luas rata-rata papan, b. kesalahan relatif rata-rata, c. luas meja yang dapat dipertanggungjawabkan!

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!