• Fisika
  • Mekanika Kelas 10 SMA
  • Hukum Newton
  • Hukum Newton Tentang Gerak

Video solusi : Dua buah balok, dengan massa m1 dan m2 , didorong oleh sebuah gaya P seperti pada gambar di bawah ini. Koefisien gesek antara setiap balok dan meja adalah 0,40 . (a) Berapakah nilai P jika balok-balok mendapatkan percepatan sebesar 200 cm / s^2 ? (b) Berapakah besar gaya yang ditimbulkan m1 pada m2 ? Gunakanlah m1=300 g dan m2=500 g . P m1 m2

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!