• Kimia
  • Kimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMA
  • Asam dan Basa
  • Indikator Asam Basa

Video solusi : Kertas lakmus merah akan berubah warnanya menjadi biru jika diteteskan larutan ....

Teks video

halo friend di kali ini terdapat beberapa jenis larutan yang ditanya di dalam soal manakah yang dapat mengubah kertas lakmus merah menjadi warna biru menjawab soal ini kita harus mengetahui dulu sifat-sifat dari masing-masing larutan asam dan basa yang pertama untuk asam pH nya itu kurang dari 7 rasanya asam dapat menghantarkan listrik karena dalam air akan terurai menjadi ion H plus dan ion negatif nya sifat asam ini korosi pada logam dan non logam dapat mengubah lakmus biru menjadi warna merah dapat bereaksi dengan logam garam karbonat dan basa lalu untuk yang basah ph-nya lebih dari 7 rasanya pahit licin dapat menghantarkan listrik Juga dalam air dapat terurai menjadi ion hidroksida dan ion logamnya sifat basa ini kaustik pada kulit dapat merusak kulit dan gatal gatal sertaMengubah lakmus biru lakmus merah menjadi warna biru dan dapat bereaksi dengan asam di mana asam ditambah basa akan menjadi garam dan air dari berarti yang dapat mengubah lakmus merah menjadi warna biru. Berarti sifat dari bahasa kita akan mencari dari dari masing-masing larutan ini manakah yang merupakan larutan basa untuk yang asam sulfat H2 so4 ini merupakan asam pH nya kurang dari 7 yang B natrium klorida NaCl ph-nya Netral karena ini merupakan garam kemudian yang biasa cuka CH3COOH ini juga merupakan asam pH nya kurang dari 7 kemudian yange asam iodida. Hai ini juga merupakan asam pH nya kurang dari 7 berarti jawabannya itu yang c. Karena yang ini barium hidroksida atau baoh2 kali merupakan basa dengan PH lebih dari 7 sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing