Halo coveran Di sini ada soal di mana bola bermassa M = 200 gram atau 0,2 kg dilempar horizontal dengan kecepatan v = 4 meter per sekon di mana bola tersebut dipukul searah dengan arah bola mula-mula dan lamanya bola bersentuhan dengan pemukul adalah delta T = 2 milisekon atau 2 kali 10 pangkat negatif 3 sekon dan kecepatan bola setelah meninggalkan pemukul adalah 12 meter per sekon di mana besarnya kecepatan ini bernilai positif Karena arah bola sesudah dan sebelum dipukul itu memiliki arah yang sama atau searah sehingga keduanya ini memiliki tanda yang sama yaitu positif yang ditanyakan adalah f atau besar gaya yang diberikan oleh pemukul pada bola maka dapat digunakan persamaan hubungan antara impuls dan perubahan momentum di mana ihdengan dilengkapi gimana ini adalah impuls dan Delta t adalah perubahan momentum di mana persamaan ini dapat dinyatakan bahwa f x Delta t = x v aksen dikurangi free gimana F adalah gaya dan Delta t adalah selang waktu m adalah massa P aksen adalah kecepatan bola setelah dipukul adalah kecepatan bola sebelum dipukul maka diperoleh di kali 2 kali 10 pangkat negatif 3 sama dengan nol koma 2 dikali 12 dikurangi 4 dikali 10 pangkat negatif 3 f = 1,6 maka F = 800 Newton Sampai ketemu di Pertanyaan selanjutnya