• Matematika
  • KALKULUS Kelas 11 SMA
  • Limit Fungsi
  • Limit Fungsi Aljabar di Titik Tertentu

Video solusi : Berat dalam gram dari suatu tumor yang membahayakan pada saat t adalah w(t)=0,2t^2-0,09 t, dengan t diukur dalam minggu. Hitunglah laju pertumbuhan tumor tersebut pada saat t=12.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!