• Matematika
  • BILANGAN Kelas 9 SMP
  • BILANGAN BERPANGKAT DAN BENTUK AKAR
  • Merasionalkan Bentuk Akar

Video solusi : Bentuk rasional dari (akar(12) - akar(6))/(akar(3)) adalah... A. 2 - akar(2) B. 2 - akar(3) C. 3 - akar(2) D. 4 - akar(3)

Teks video

disini kita akan melaksanakan bentuk akar 12 min akar 6 per akar 3 kita akan lihat untuk bentuk rasionalnya batik kita harus merasionalkan penyebutnya dulu Jadi kita rasionalkan penyebutnya jadi penyebutnya nggak boleh dalam bentuk akar. Bagaimana caranya agar 3 supaya jadinya tidak dalam akar kalau kita punya acara kita akan kali dengan akar a juga jadi itu adalah kawannya supaya dia jadi akar a * a akar a * a itu jadinya adalah akar Aku adalah akar kuadrat itu adalah a. Bentuknya dari yang tadi bentuknya dalam bentuk akar sekarang jadi bukan bentuk akar lagi berarti ini caranya akan kita kali dengan akar 3 per akar 3 yang namanya bentuk akar kalau kita kali akar sama akar sama akar yang sama angka dalam boleh kita kali jadi 12 akan kita * 3 jadinya 36 min √ 6 * 3 / 18 per akar 3 dikali akar 13 Akar 9 Akar 9 akar 366 min akar 18 itu adalah 9 dikali dengan 2 per 3 dari kita punya 6 min akar 9 * akar 2 / akar sama akar 2 kita bisa begini Jadi kalau boleh kita gabung boleh Kita pisah ya Sama aja 6 min 3 akar 2 per 3 ini sama-sama punya 3 kita keluarkan tiganya batik dibagi 3 tinggal 2 min 3 akar 2 dibagi 33 akar 2 per 33 nya boleh kita coret Atau dari aku langsung cari juga nggak papa sama aja 2 min √ 2 ini adalah hasilnya kalau kita dalam pilihan batu ini akan sesuai dengan pilihannya Kak sampai jumpa di pertanyaan berikut.

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!