• Fisika
  • Fisika Quantum Kelas 12 SMA
  • Inti Atom
  • Struktur inti

Video solusi : Massa neutron, proton, dan partikel alfa masing-masing 1,008 sma, 1,007 sma dan 4,002 sma. Jika 1 sma = 931 MeV , hitung tenaga ikat partikel alfa!

Teks video

Halo Ko friend disini kita ada soal mengenai inti atom gimana massa neutron proton dan partikel Alfa masing-masing 1,008 SMA 1,007 SMA dan 4,002 SMA Jika 1 SMA = 931 mev hitung tenaga ikat partikel Alfa Oke langkah pertama kita tulis diketahui 42 Alfa kemudian massa neutron MN = 1,008 SMA massa proton = 1,007 SMA massa inti = 4,002 SMA massa neutron sama dengan nomor massa a dikurangi nomor atom Z = 4 dikurangi 2 = 2 kemudian yang ditanya adalah energiOke kita jawab menggunakan rumus delta m defek massa = Z * kan m p + n * m n dikurangi mimpi sama dengan kita masukkan angkanya dua kali 1,007 SMA ditambah 2 x 1,008 SMA dikurangi 4,00 SMA = 2,014 + 2,016 dikurangi 4,02 SMA hasilnya Delta m = 0,028 SMA setelah itu baru kita cari energi ikatnya menggunakan rumus Sigma m defek massa dikalikan 931 mm = 0,028 SMA dikali 931 mm dan hasilnya =26,068 mm Nah demikian pembahasan soal di atas sampai jumpa di soal berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing