• Fisika
  • Gelombang Mekanik Kelas 11 SMA
  • Ciri-Ciri Gelombang Mekanik
  • Pembiasan

Video solusi : Seberkas sinar bergerak dari satu medium ke medium lainnya dengan indeks bias lebih besar. Pernyataan berikut tentang berkas sinar adalah benar, kecuali .... A. cepat rambatnya meningkat B. panjang gelombangnya berkurang C. frekuensinya tetap sama D. berkas dibelokkan mendekati normal

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!