Video solusi : Diketahui luas daerah persegi PQRS 4 satuan luas dan luas daerah persegi panjang TUVW 6 satuan luas. Jika persegi P'Q'R'S' merupakan hasil dilatasi [(0, 0), 3] dari persegi PQRS, dan persegi panjang T'UV'W' merupakan hasil dilatasi [(0, 0), 2] dari persegi TUVW. Dari pernyataan berikut yang benar adalah ....
a. Selisih luas kedua bayangan tersebut 13 satuan luas
b. Jumlah luas kedua bayangan tersebut 62 satuan luas
c. Bangun T'U'V'W' lebih luas dari bangun P'Q'R'S'
d. Bangun P'Q'R'S' lebih luas dari bangun T'U'V'W'