• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 9 SMP
  • KESEBANGUNAN DAN KONGRUENSI
  • Kesebangunan dan Kekongruenan Dua Bangun Datar

Video solusi : Gambar berikut menunjukkan dua trapesium yang sebangun. Panjang sisi AD adalah .... D C R S 12cm A 15cm B Q 18cm P

Teks video

Kita mempunyai soal berikut untuk menyelesaikan soal tersebut kita akan menggunakan konsep dari kesebangunan. Nah yang pertama pasangan Sisi yang bersesuaian memiliki perbandingan nilai yang sama kemudian besar sudut yang sama besar. Nah kita akan mencari panjang dari sisi adik-adik ini bersesuaian dengan nah kemudian yang diketahui kan panjang ab, ya nama Kak ad = P dengan PQ karena adik sesuaian dengan PS kemudian aktif bersesuaian dengan Nah maka api dengan 15 = p s 12 18 b x silangkan 18 * AB = 12 * 15 + 180 = 180 dibagi 18 sehingga AB = 10 cm jadi panjang sisi ad adalah yang a 10 cm sampai jumpa soal yang selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing