• Fisika
  • Elektro Kelas 12 SMA
  • Rangkaian Arus Searah
  • Rangkaian Hambatan

Video solusi : Sebuah amperemeter dengan hambatan dalam RA = 25 ohm mempunyai batas ukur maksimum 10 mA. Berapa besar hambatan paralel yang harus dipasang agar amperemeter ini dapat digunakan untuk mengukur arus listrik yang besarnya 1 A?

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!