• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 8 SMP
  • KOORDINAT CARTESIUS
  • Sistem Koordinat Cartesius

Video solusi : Diketahui segitiga ABC sama kaki mempunyai puncak di titik C(2, 5) dan sisi AB sejajar dengan sumbu X. Jika koordinat titik A(-1, -1), maka koordinat titik B adalah ....

Teks video

Diketahui segitiga ABC sama kaki mempunyai Puncak di titik c yaitu di titik 2,5 dan Sisi AB sejajar dengan sumbu x. Jika koordinat titik a pada titik min 1 koma min 1 maka koordinat titik B adalah untuk mengerjakan soal yang satu ini kita perlu menggambar atau menandai titik a dan titik c terlebih dahulu pada grafik seperti ini lalu karena dikatakan Sisi AB sejajar dengan sumbu x maka apabila a berada pada min 1 maka B pasti koordinat y nya pasti akan diminta satu juga lalu sekarang kita harus menentukan nilai x dari koordinat titik B caranya adalah dengan cara kita harus mencari terlebih dahulu jarak satuan antara titik a dengan perpotongan antara titik a dan titik c disini kita memiliki jarak satuan 1233 satuan antara titik a dengan perpotongan antara titik a dengan titik B lalu dengan cara yang sama juga kita akan menghitung 3 satuan dari perpotongan antara garis khayal titik c dengan garis khayal titik a menuju ke b 12 tiga Lalu disini kita bisa dapatkan nilai dari titik koordinat titik B Bagian X yaitu nilainya adalah 5. Jadi kita peroleh disini bahwa titik koordinat b adalah 5 koma min 1 yang kita bisa lihat pada pilihan d sampai jumpa di pertanyaan berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing