• Matematika
  • GEOMETRI Kelas 8 SMP
  • LINGKARAN
  • Keliling dan Luas Lingkaran

Video solusi : Pada gambar berikut, tiga lingkaran masing-masing berjari-jari 2 cm . Luas daerah yang diarsir adalah ....A. 13 pi cm^2 C. 10 pi cm^2 B. 12 pi cm^2 D. 9 pi cm^2

Teks video

jika menemukan saya seperti ini langkah pertama yang harus dilakukan dalam arti pertanyaannya adalah luas daerah yang diarsir kita ketahui di sini terdapat tiga lingkaran yang masing-masing berjari-jari yaitu adalah 2 cm tidak ketahui di sini kita kan sama-sama mencari luasnya dengan adalah luas lingkaran kita akan kurangi dengan luas juring tersebut luas juring didapatkan dari segitiga tersebut kita ketahui di sini luas segitiga tentunya memiliki 180° ya sebuah segitiga memiliki 180 derajat maka dari itu di sini kalau kita miliki adalah 3 Sisi ya karena kita ketahui segitiga juga memiliki tiga sisi dan sudut maka dari itu di sini juga diketahui bahwa segitiga nya adalah segitiga yang sama Sisi maka dari nilai dari segitiga tersebut sudutnya a = 180 dibagikan dengan tiga yaitu adalah kita ketahui bahwa 180 dibagikan dengan 3 akan menghasilkanangka yaitu adalah 60° kita belum berhenti di sini langkah berikutnya yang harus kita lakukan kita kan sama-sama di sini mencari luas dari yaitu adalah lingkaran ini ya lingkaran tersebut rumusnya adalah phi r kuadrat ya rumusnya dari lingkaran adalah phi r kuadrat di sini kita kan sama-sama langsung mencarinya yaitu adalah biarkan dalam phi, maka dari itu disini akan jadi pi dikalikan dengan radius adalah 2 dikuadratkan ya Pi dikalikan dengan 2 kuadrat maka dari itu nilainya di sini akan = B kita belum berakhir langkah berikutnya adalah kita kan sama-sama mencari nilai dari juring tersebut ya yang dibentuk oleh segitiga tersebut yaitu adalah di sini saya ataupun luas juring dengan sudut nya yaitu adalah kita ketahui 60 dibagikan dengan 360 akan kita kalikan dengan pi, lalu kita kan kalikan dengannya ya kita ketahui di sini radiusnya adalah 22 ya, maka dari itu disini akan kita kuadratkan itu adalah 2 dikalikan dengan 2 maka dari itu akan kita coret 60 jadi 1360 menjadi 6 * 6 bicara tapi menjadi 3 dan juga di sini duanya akan menjadi satu maka dari itu di sini jawabannya adalah 2/3 PHI kita belum berhenti ya langkah berikutnya adalah kita kan kurangi disini untuk mencari nilai dari luas di atas adalah disini 4 phi akan kita kurangi dengan 2/3 phi akan dikurangi dengan 2 per 3 phi. Maka hasilnya di sini luas yang kita miliki akan = 4 P dikurangi dengan 2 per 3 phi yaitu adalah 2 per 3 p dikurangi dengan 2 per 3 phi atau hasilnya adalah di sini 10 per 3 B 10 per 3 phi kita sama-sama belum selesai karena di sini terdapat tiga lingkaran maka dari itu nilai dari luasnya K = 10 per 3 phi akan dikalikan dengan 3 karena terdapat tiga lingkaran di sini maka dari yang bisa dicoret akan kita coret yaitu adalah 3 dengan 3 maka disini hasilnya akan sama dengan yaitu adalah 10 hasilnya adalah 10 PHI atau dari dalam pilihan jawabannya adalah nonton video ini dan sampai jumpa di soal yang berikutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing