Video solusi : Perhatikan gambar! M F O Sebuah benda terletak di depan cermin seperti pada gambar, sifat dan letak bayangan benda adalah ... A. nyata, terbalik, diperbesar, di antara f dan M B. nyata, terbalik, diperkecil, di antara f dan M C. maya, terbalik, diperkecil, di belakang cermin D. maya, terbalik, diperbesar, di belakang cermin