• Fisika
  • Gelombang Mekanik Kelas 11 SMA
  • Gelombang Bunyi
  • Fenomena Dawai dan Pipa Organa

Sebuah piringan mempunyai 40 buah lubang yang teratur sepanjang keliling sebuah lingkaran. Piringan ini berputar 600 putaran tiap menit dengan poros yang tegak lurus dan menembus pusat lingkaran. Udara ditiupkan tegak lurus ke keliling lingkaran tadi. Frekuensi nada yang terdengar adalah .... a. 240 Hz b. 400 Hz c. 6.000 Hz d. 8.000 Hz e. 24.000 hz

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!