• Kimia
  • Kimia Anorganik Kelas 10 SMA
  • Struktur Atom dan Tabel Periodik
  • Hubungan Konfigurasi Elektron dengan Letak Unsur dalam Tabel Periodik

Video solusi : Diketahui unsur-unsur dengan nomor atom: 7N, 9F, 15P, 19K, 17Cl, 33 As, 35Br Unsur-unsur yang terletak dalam satu golongan adalah....

Teks video

Halo keren di sini diketahui unsur dengan nomor atomnya masing-masing kita diminta untuk menentukan unsur-unsur yang terletak dalam satu golongan yang untuk menjawab ini ya. Kita cari tahu dulu letak golongan dari masing-masing unsur yang diketahui dan untuk menentukan itu kita harus cari tahu dulu nih. Bagaimana konfigurasi elektronnya yang untuk mencari konfigurasi elektron kita bisa pakai aturan aufbau yang seperti ini di sini elektron menempati orbital dengan tingkat rendah terlebih dahulu. Nah lanjut ke orbital dengan tingkat energi lebih tinggi di sini dari 1 x ^ 2 2x ^ 2 2P ^ 6 dan seterusnya napakat ini nih pangkat 2 pangkat 6 Pangkat 10 dan seterusnya ini melambangkan jumlah maksimum pada masing-masing orbital tersebut juga ada aturan untuk menyederhanakan konfigurasi elektron kita bisa pakai bantuan gas mulia helium iniArgon mewakili 18 elektron dan seterusnya Oke sekarang kita cek satu satu nih. Bagaimana konfigurasi elektronnya untuk yang pertama dengan nomor atom 72 yang pertama kita ganti dengan helium Nah selanjutnya itu 2 x pangkat 2 dan 2 p ^ 3 di sini kelihatan nih orbital elektron valensi itu s&p. Berarti ini termasuk golongan ayah dan elektron valensinya itu 2 ditambah 3 yaitu 5 berarti nitrogen terletak pada golongan 5A lanjut untuk f-92 pertama kita ganti dengan helium selanjutnya itu 2 x pangkat 2 dan 2 B ^ 5 ini Kelihatan nih berarti ini golongan 7A lalu untuk pd15 fosfor dengan nomor atom 15 elektron pertama kita ganti dengan ion dan selanjutnya itu 3 x pangkat 2 dan 3 p ^ 3 ini kelihatan ini juga golongan 5ALalu untuk kalium dengan nomor atom 19 18 elektron pertama kita ganti dengan argon dan selanjutnya itu 4x ^ 1. Nah ini berarti kalian ini golongan 1A lalu untuk klorin dengan nomor atom 17 10 atom pertama kita ganti dengan neon dan selanjutnya yaitu 3 x pangkat 2 dan 3 b. ^ 5 kelihatan ini golongan 7A lu terakhir untuk as arsen dengan nomor atom 33 untuk 18 elektron bertambah kita ganti dengan argon dan selanjutnya itu 4 x ^ 2 3P ^ 4 p ^ 3 ini Kelihatan nih elektron valensinya ini mempunyai orbital menempati orbital s dan P dan R 4 ini ini 5 ya. Berarti alasan ini terletak pada golongan 5A jadi kelihatan unsur mana yang terletak pada golongan yang sama golongan 5A nih untuk nitrogen fosfor dan arsen. Nah, Berarti jawabannya unsur-unsur yangdalam satu golongan dari beberapa unsur yang diketahui yaitu Jawabannya d nitrogen fosfor dan arsen Oke sampai jumpa di Pertandingan selanjutnya

Sukses nggak pernah instan. Latihan topik lain, yuk!

Copyright © PT IQ EDUKASI. Hak Cipta Dilindungi.

Neco Bathing